As-Syamie Group

Travel Umroh dan Haji Binaan Ustadz Abdul Somad

Umroh Aman dan Nyaman, Insya Allah Berkah Selalu

PENGANTAR
Apa Itu As-Syamie

As-Syamie diambil dari kata Syam yang mana berarti Negeri Para Nabi dan terdapat banyak keistimewaan disana, nama tersebut juga sama dengan Sammy yakni anak dari Ustadz Abdul Somad

Tak ada susunan kata yang lebih indah selain Allah Subhanahu Wa Ta’ala yang selalu memberikan kenikmatan di setiap detiknya dan kami selalu bersyukur atas-Nya

Dengan di bentuknya As-Syamie Group kami berharap memudahkan umat menjalankan ibadah di Tanah suci dengan aman dan nyaman

Tentang As-Syamie Travel

Terbentuknya As-Syamie berangkat dari Ustadz Asslam (Founder As-Syamie) yang menjalani studi di negeri Yaman dan sering memberangkatkan rekan-rekannya dari Yaman untuk berangkat Umroh. Dari pengalaman tersebut Ustadz Asslam bertemu dengan Ustadz Ibrohim Fadlanul Haq untuk membicarakan bisnis yang bisa dijalankan seusai lulus kuliah

Ustadz Asslam mendapat suggest langsung dari Ustadz Abdul Somad untuk mendalami usaha di bidang Jasa Travel Umroh. Akhirnya Ustadz Asslam dan Ustadz Boim membicarakan untuk menjalankan arahan dan saran dari UAS. Qodarullah lahir As-Syamie Group menginduk dengan PT. Taqwa Cahaya Semesta yakni Ustadz Taqwa

As-Syamie fokus di bidang Jasa Travel Umroh, Haji dan Halal Tour

PARTNER MASKAPAI

Kantor Pusat As-Syamie Travel
The river No. RB-17, Parung Panjang Kec. Parung Panjang
Kab. Bogor Jawa Barat 16360
Kantor Cabang Bandung As-Syamie Travel
Jalan Golf Barat Raya no 27A Sukamiskin Arcamanik
Bandung Jawa Barat Indonesia 40293